Kasus Covid-19 di China Melonjak Lagi, Warga Diminta Tak Bepergian

Anton Suhartono
Kasus infeksi harian Covid-19 di China kembali cetak rekor dalam 10 bulan terakhir (Foto: Reuters)

Pihak berwenang mendesak warga tidak bepergian kecuali untuk keperluan mendesak. Padahal China akan memasuki musim liburan Tahun Baru Imlek di mana ratusan juta orang biasanya melakukan perjalanan pulang kampung.

China mengonfirmasi 87.988 kasus Covid-19 sejak awal mula wabah pada Desember 2019, dengan 4.635 korban meninggal dunia.

Penghitungan harian NHC tidak termasuk kasus di Makau dan Hong Kong, yang merupakan wilayah China, begitu pula Taiwan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
10 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
1 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Sains
1 hari lalu

Tragis! 3 Astronaut China Terlantar di Luar Angkasa gegara Tabrak Puing Antariksa

Internasional
2 hari lalu

Militer China Operasikan Kapal Induk Terbesar, Amerika Patut Waspada

Nasional
5 hari lalu

Sertifikasi Influencer Dianggap Penting, Dosen UMY Ungkap Alasannya  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal