Kasus Terbaru Virus Korona di Korsel Menurun

Anton Suhartono
Korsel mengumumkan penurunan jumlah laporan harian kasus virus korona, terendah sejak sepekan terakhir (Foto: AFP)

Angka tersebut merupakan bagian dari paket 30 triliun won yang diumumkan Moon pada Selasa untuk mengatasi sepinya bisnis sebagai dampak dari wabah.

Dia juga membatalkan kunjungan ke Uni Emirat Arab, Mesir, dan Turki pada akhir bulan ini untuk fokus menangani wabah.

Kasus virus korona di Korsel tak lepas dari Shincheonji Church of Jesus di Kota Daegu. Hampir 90 persen dari total kasus korona terkait dengan gereja ini. Sumber penularan merupakan perempuan 61 tahun yang menolak dites virus korona, meskipun mengalami gejala dengan alasan tak pernah keluar negeri maupun melakukan kontak dengan penderita.

Dia dinyatakan positif virus korona setelah menghadiri setidaknya empat acara gereja.

Pemerintah memeriksa 260.000 jemaat terkait kekhawatiran paparan virus.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Destinasi
4 hari lalu

Seoul dan Busan Jadi Destinasi Favorit Warga +62 Liburan ke Korsel

Nasional
4 hari lalu

Resmikan Pabrik Lotte Chemical Indonesia, Prabowo Kagumi Kerja Keras Bangsa Korea

Internasional
6 hari lalu

Duh, Korut Tembakkan Roket Artileri saat Menhan AS Hegseth Berkunjung ke Perbatasan Korsel

Kuliner
6 hari lalu

Kronologi Lengkap Oppa Korea Ngamuk di Restoran Jaksel, Nyaris Pukul Karyawan!

Seleb
6 hari lalu

Viral WN Korsel Bikin Onar di Jakarta! Ngamuk di Taksi hingga Rusak Restoran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal