Kebakaran Hutan dan Lahan Dahsyat, California Berlakukan Status Darurat

Anton Suhartono
Pemandangan kebakaran lahan Hennessey Fire di pinggir Danau Berryessa, Napa, California pada 18 Agustus 2020 (Foto: AFP)

"Kami mengerahkan semua sumber daya yang tersedia untuk menjaga agar masyarakat tetap aman di saat California berjuang memadamkan api di seluruh negara bagian dalam kondisi ekstrem ini," kata Newsom, dikutip dari Xinhua, Rabu (19/8/2020).

Dalam peta yang diperbarui oleh sistem informasi antarnegara bagian, InciWeb, pada Selasa hampir 30 kebakaran hutan terjadi di California, sebagian besar terjadi di pedalaman atau hutan yang sulit diakses.

Di dekat perbatasan California-Nevada, kebakaran yang diberi nama 'Layalton Fire' melalap area seluas 178,7 kilometer persegi, 30 persennya berhasil dipadamkan pada Selasa.

Sementara di wilayah pegunungan dan gurun di utara Los Angeles County, kebakaran 'Lake Fire' yang sudah berlangsung 6 hari menghanguskan area lebih dari 76,9 kilometer persegi, 38 persennya telah dipadamkan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
55 menit lalu

Amerika Siapkan Opsi Tangkap Presiden Maduro dan Sita Ladang Minyak Venezuela?

Internasional
2 jam lalu

Panas! Trump Sebut Presiden Ukraina Zelensky Tak Tahu Terima Kasih

Internasional
19 jam lalu

Afrika Selatan Tolak Serahkan Kepresidenan G20 kepada Amerika di KTT, Kenapa?

Internasional
22 jam lalu

Amerika Akan Masukkan Kartel Narkoba Terbesar Venezuela dalam Daftar Teroris, Jadi Alasan Serangan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal