Presiden Persatuan Koperasi Pertanian Parana (OCEPAR), Jose Ricken mengatakan, ini adalah kasus yang cukup unik. Sebab, tidak pernah ada insiden ledakan seperti itu di Parana dalam waktu yang lama.
Koperasi C.Vale mengonfirmasi bahwa ledakan serupa pernah terjadi pada 1993.