Mantan Menhan AS Jim Mattis Kini Bekerja untuk Pabrik Senjata AS

Nathania Riris Michico
Mantan menteri pertahanan AS, Jim Mattis. (FOTO: AFP)

Trump semula menunjuk Patrick Shanahan, seorang pejabat eksekutif pada perusahaan Boeing, yang punya kontrak bernilai miliaran dollar dengan departemen pertahanan.

Shanahan lalu mengundurkan diri dengan alasan pribadi, dan Trump mencalonkan Mark Esper, mantan tentara yang bekerja lama untuk perusahaan senjata Raytheon.

Esper dikukuhkan menjadi menteri pertahanan pada Juni lalu.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
6 tahun lalu

Dikecam Mantan Anak Buah, Donald Trump Disebut Berusaha Pecah Belah Amerika

Internasional
7 tahun lalu

Trump Akhirnya Akui Tak Puas dengan Kinerja Eks Menhan AS Jim Mattis

Internasional
7 tahun lalu

Pesan Terakhir Menhan Mattis: Pasukan AS Perkuat Tekad untuk Negara

Internasional
7 tahun lalu

Pengunduran Diri Menhan Jim Mattis Bisa Membahayakan Masa Depan AS

Internasional
7 tahun lalu

Beda Pandangan dengan Trump, Menhan AS Jim Mattis Mundur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal