Mantan Pengacara Jurnalis Jamal Khashoggi Ditangkap di Uni Emirat Arab

Anton Suhartono
Mantan pengacara keluarga Jamal Khashoggi ditangkap di Uni Emirat Arab (Foto: Reuters)

"Tidak ada indikasi bahwa ini ada hubungannya dengan masalah Khashoggi," kata dia, dikutip dari Reuters, Minggu (17/7/2022).

Khashoggi dibunuh di kantor konsulat Arab Saudi di Istanbul, Turki, pada Oktober 2018. Putra Mahakota Saudi Pangeran Mohammed bin Salman (MBS) dituduh terlibat dalam pembunuhan itu. Laporan intelijen AS menyebut, pembunuhan sosok pengkritik kebijakan MBS itu merupakan perintah dari sang Pangeran.

Saudi berkali-kali membantah keterlibatan MBS dengan menegaskan pembunuhan itu merupakan operasi intelijen yang nakal tanpa sepengatahuan pejabat tinggi pemerintah.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Arab Saudi Gelar Salat Minta Hujan Serentak, Ratusan Jemaah Banjiri Masjidil Haram

Internasional
1 hari lalu

Trump Desak Saudi Berdamai dengan Israel sebagai Imbalan Damaikan Gaza

Buletin
2 hari lalu

Keji! Ini Motif Pembunuhan dan Mutilasi Istri Pegawai Pajak Manokwari

Internasional
2 hari lalu

Alasan Cristiano Ronaldo Ingin Menetap di Saudi Usai Pensiun: Negara Indah dan Aman!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal