Mantan Walkot New York Bloomberg Habiskan Rp1,6 T dalam 3 Pekan untuk Iklan Capres AS

Anton Suhartono
Michael Bloomberg (Foto: AFP)

Namun, beberapa analis meragukan dana besar itu berpengaruh meningkatkan posisi Bloomberg dalam pemilihan itu.

"Setelah Anda menyaksikan iklan televisi yang sama 10 kali, dampaknya tidak akan besar," tutur Christian Heiens, seorang ahli pemasaran politik dari Saber Communications.

Jajak pendapat nasional oleh Universitas Quinnipiac yang digelar pada akhir pekan lalu, Joe Biden memimpin dengan 30 persen suara. Setelah Biden diikuti Senator Elizabeth Warren yang mengantongi 17 persen suara dan Bloomberg berada di posisi kelima dengan hanya 7 persen suara.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
20 jam lalu

Politisi AS Ramai-Ramai Kecam Uji Coba Senjata Nuklir: Berbahaya dan Sembrono!

Internasional
2 hari lalu

2 Kali Menjabat, Bisakah Donald Trump Ikut Pilpres AS Lagi?

Internasional
4 hari lalu

Diejek soal Serangan 11 September, Cawalkot New York Mamadani: Muslim Biasa Hadapi Hinaan!

Internasional
5 hari lalu

Shut Down Pemerintah AS Mungkin sampai Akhir November, Rekor Terlama Sepanjang Sejarah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal