Masalah Protokoler, Erdogan Tiba-Tiba Batal ke KTT Iklim di Glasgow

Anton Suhartono
Recep Tayyip Erdogan (Foto: Reuters)

Istana kepresidenan Turki menyatakan, kedua pemimpin sepakat membentuk mekanisme bersama untuk memperkuat hubungan.

Dalam konferensi pers di Roma, Erdogan mengatakan dia meminta dukungan Biden agar Kongres dan Senat AS mendukung penjualan F-16.

"Saya melihat pendekatan positif Biden tentang masalah ini, aspek lain dari masalah ini adalah Dewan Perwakilan Rakyat dan Senat," katanya.

Sebelumnya Turki memesan lebih dari 100 unit jet tempur siluman F-35, namun AS menghapus Turki dari program tersebut setelah membeli rudal S-400 dari Rusia. 

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
13 jam lalu

Diburu Turki, Menhan Israel: Kami Negara Kuat, Tak Takut Siapa pun

Internasional
15 jam lalu

Menhan Israel: Erdogan Hanya Bisa Lihat Gaza lewat Teropong!

Internasional
15 jam lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
3 hari lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
3 hari lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal