Menteri Lebanon Singgung Perang Yaman, Arab Saudi Meradang dan Panggil Dubes

Ahmad Islamy Jamil
Menteri Informasi Lebanon, George Kordahi. (Foto: Reuters)

“Pernyataan-pernyataan ini membuat Kordahi bertanggung jawab atas bias yang jelas terhadap kelompok Ansar Allah (Houthi) Yaman, yang mengancam keamanan dan stabilitas kawasan,” kata kementerian itu lagi.

Kemlu Arab Saudi menekankan, pernyataan Kordahi bertentangan dengan norma-norma politik. Pernyataan menteri Lebanon itu juga dinilai tidak konsisten dengan hubungan historis antara dua bangsa yang bersaudara.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
9 jam lalu

Raja Salman Pimpin Langsung Rapat Kabinet, Tepis Spekulasi Kesehatan Memburuk

Nasional
4 hari lalu

Kemlu Pulangkan 96 WNI dari Arab Saudi, Ada yang Lumpuh karena Sakit

Internasional
7 hari lalu

Negara-Negara Arab Peringatkan AS Tak Gulingkan Rezim Iran, Dampaknya Mengerikan

Internasional
7 hari lalu

Tegas! Arab Saudi Tak Izinkan AS Gunakan Wilayah Udaranya untuk Serang Iran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal