Kolonel Turki mengatakan pihaknya telah menemukan keterkaitan antara milisi Houthi dengan Al-Qaeda serta ISIS. Selain itu, perjuangan Houthi di Yaman diduga kuat permintaan dari Garda Revolusi Iran.
"Koalisi Arab adalah koalisi yang terdiri dari beberapa negara yang bekerja sesuai dengan hukum kemanusiaan internasional."
"Kami percaya pada peran proses politik dalam menemukan solusi untuk konflik Yaman."
"Namun, tidak ada ampun bagi Houthi jika ada warga sipil yang terluka," lanjutnya.