Miris, Pasangan Muda di India Jual Bayi Demi iPhone 14 dan Jadi Influencer

Muhammad Fida Ul Haq
Pasangan muda di India rela menjual bayinya demi iPhone 14. (Foto: Ilustrasi/Ist)

"Setelah diinterogasi, sang ibu mengakui perbuatannya dan menginformasikan bahwa ia dan suaminya ingin menggunakan uang tersebut untuk melakukan perjalanan di seluruh negara bagian agar bisa menciptakan konten untuk Instagram reels," kata seorang petugas polisi.

Fakta mengejutkan lainnya, ternyata pasangan muda ini sempat akan menjual putri mereka yang berusia 7 tahun. Namun, upaya mereka tidak berhasil. 

Polisi berhasil melacak balita berusia 8 bulan tersebut hingga ke rumah seorang perempuan bernama Priyanka Ghosh, warga Khardah di distrik yang sama. Ia bersama orang tua bayi tersebut dijerat dengan tuduhan perdagangan manusia.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Kisah Haru Bayi dan Ibu di Aceh Tamiang, Dievakuasi dari Pengungsian ke RS di Medan

Internasional
9 hari lalu

Cemburu, Suami Bakar Istri hingga Tewas di Hadapan Anak-Anak

Internasional
10 hari lalu

Dokter yang Viral karena Pukuli Pasien di Tempat Tidur RS Diskorsing

Internasional
11 hari lalu

Viral, Dokter Terpaksa Operasi Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Pinggir Jalan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal