Mundur, Ini 3 Peristiwa Penting Terkait Sultan Malaysia Selama 2018

Nathania Riris Michico
Yang di-Pertuan Agong Sultan Muhammad V. (Foto: AFP/Mohd RASFAN)

Dengan pengampunan penuh yang diberikan Sultan, Anwar bisa bebas lebih cepat, tidak perlu menunggu 8 Juni. Pengampunan dari Sultan memungkinkan Anwar bisa berpolitik kembali, termasuk menduduki jabatan publik, seperti anggoata parlemen bahkan menjadi PM.

Anwar Ibrahim resmpi menghirup udara bebas, Rabu (16/5/2018), setelah mendapat pengampunan penuh dari Yang di-Pertuan Agoeng Sultan Muhammad V.

3. Menikah dengan Miss Moskow 2015

Sultan Malaysia Yang di-Pertuan Agong Sultan Muhammad V menikah dengan mantan ratu kecantikan Oksana Voevodina pada 2018.

Kabar pernikahan Sultan Malaysia dengan perempuan 25 tahun yang memenangkan gelar Miss Moskow 2015 itu beredar luas sejak akhir November lalu.

Pernikahan itu diketahui berdasarkan foto-foto pernikahan keduanya yang beredar di media sosial. Dari foto-foto diketahui upacara pernikahan pria 49 tahun itu dengan Oksana digelar di Moskow, Rusia.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
7 jam lalu

Viral, Gedung Petronas Tower 3 Kuala Lumpur Terbakar

Health
2 hari lalu

Virus Influenza A Menggila di Malaysia, Sekolah Ditutup Sementara!

Internasional
5 hari lalu

Trump Puji Anwar Ibrahim: Tanda Tangan Anda Menarik!

Internasional
5 hari lalu

Lagi! Malaysia Salah Sebut Nama Pemimpin Asing, Kali Ini Korbannya PM Singapura

Nasional
5 hari lalu

Pernyataan Lengkap Malaysia usai Salah Sebut Prabowo Jadi Jokowi di KTT ASEAN

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal