Norwegia Tutup Kantor Perwakilan di Palestina akibat Ulah Israel

Anton Suhartono
Norwegia terpaksa menutup kantor perwakilannya di Palestina akibat ulah Israel (Foto: Wafa)

"Kami tengah berupaya menentukan cara terbaik untuk mengatur tugas ke depan. Kami akan terus melanjutkan kerja aktif guna mencapai solusi dua negara yang berkelanjutan, yang kami yakini sebagai upaya terbaik bagi keamanan Israel dan Palestina serta negara-negara lain di Timur Tengah," kata Eide.

Kantor Luar Negeri Inggris pekan lalu mendesak Israel untuk mempertimbangkan kembali pencabutan akreditasi bagi diplomat Norwegia di Palestina. Kepala kebijakan luar negeri Uni Eropa Josep Borrell juga mengecam keputusan pemerintah Israel dengan menegaskan hal itu bisa mengganggu hubungan dan kerja sama dengan Palestina.

Keputusan Israel mencabut akreditasi diplomat Norwegia terkait dengan pengakuan negara itu atas kemerdekaan Palestina. Selain Norwegia, negar Eropa lain yakni Irlandia, dan Spanyol juga mengakui Negara Palestina di tanggal bersamaan yakni 28 Mei.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
8 jam lalu

Indonesia Tak Punya Mekanisme Terima Pengungsi Gaza melalui Penerbangan Carter

Nasional
9 jam lalu

Puluhan Warga Gaza Dikabarkan Diterbangkan ke RI, Ini Respons Kemlu

Internasional
10 jam lalu

Ada Peran Militer Israel di Balik Penerbangan Misterius Ratusan Warga Gaza ke Sejumlah Negara

Internasional
11 jam lalu

Penerbangan Misterius Bawa 153 Pengungsi, Afsel Ungkap Upaya Terselubung Kosongkan Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal