Orang Jepang yang Diduga Terpapar Virus Korona Meninggal di Wuhan

Nathania Riris Michico
Seorang pria memakai masker untuk mencegah terkena virus korona ketika berdoa di kuil Sensoji di Tokyo. (FOTO: Behrouz MEHRI / AFP)

Setidaknya 722 orang meninggal akibat virus korona di China, sementara lebih dari 34.000 orang terinfeksi. Sebelumnya seorang warga Amerika Serikat (AS) dilaporkan meninggal dunia akibat virus korona baru di Wuhan, China.

Dua orang meninggal karena virus itu di luar daratan China: seorang pria dari Wuhan di Filipina dan seorang pria berusia 39 tahun di Hong Kong.

Kamis lalu, kementerian luar negeri China menyatakan bahwa 19 orang asing terinfeksi di China, dan dua dari mereka sudah pulih. Kementerian menolak mengungkapkan kewarganegaraan mereka.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
1 jam lalu

LPOI Akui Kemajuan China Jadi Inspirasi Global, Termasuk Dunia Islam

Nasional
21 jam lalu

Rosan Ungkap Progres Negosiasi Pembayaran Utang Kereta Cepat Whoosh dengan China

Nasional
1 hari lalu

Prabowo Jajal KRL Buatan China dari Manggarai jelang Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru

Internasional
2 hari lalu

Trump: Amerika Bisa Ledakkan Dunia 150 Kali dengan Nuklir, Singgung Rusia dan China

Internasional
2 hari lalu

Trump Tuduh Rusia dan China Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal