Pemerintah Jepang Setujui APBN 2021 Sebesar Rp13.355 Triliun

Ahmad Islamy Jamil
Jepang, salah satu negara dengan pertumbuhan orang terkaya di dunia selama pandemi Covid-19. (Foto: Ist.)

Pendapatan negara dalam anggaran itu diperkirakan mencapai 65,24 triliun yen. Adapun defisit atau bagian anggaran yang hilang, yaitu sekitar 34,3 persen, akan diisi kembali terutama melalui penerbitan surat berharga pemerintah sebesar 36,926 triliun yen.

NHK mengatakan, anggaran akan dibahas dan disahkan oleh Parlemen Jepang, yang akan membuka sidang berikutnya pada 17 Januari tahun depan.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Makro
2 hari lalu

Realisasi Penerimaan Pajak Tembus Rp1.459 Triliun, 70,2 Persen dari Target

Nasional
2 hari lalu

APBN RI Tekor Rp479,7 Triliun per Oktober 2025

Internasional
3 hari lalu

Kebakaran Dahsyat di Jepang Ludeskan 170 Rumah, Api Menyebar ke Hutan

Internasional
5 hari lalu

Beruang Masuk Mal di Jepang Bikin Panik Pengunjung, Ujungnya Disetrum sampai Mati

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal