Perkosa Gadis 12 Tahun, Pria WNI Dibui 20 Tahun di Malaysia

Nathania Riris Michico
Maxi Banfantri (30) pria Indonesia dihukum penjara 20 tahun lebih tiga bulan di Malaysia karena memperkosa gadis 12 tahun. (Foto: The Star)

Menurut fakta-fakta dari kasus ini, ibu korban asal Sungai Bidut mendapati korban tidak ada di rumah pada 22 April. Sang ibu curiga bahwa putrinya pergi dengan terdakwa, yang merupakan tetangga.

Keesokan harinya, ibu korban mengajukan laporan polisi. Sekitar pukul 09.00 pada 24 April, ayah korban melihatnya di Terminal Bus Paradom.

Korban mengaku berkencan dengan terdakwa, dan keduanya melakukan hubungan intim. Tiga jam kemudian, pria Indonesia tersebut ditangkap polisi.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
18 jam lalu

4 WNI Diculik Bajak Laut, Militer Gabon Buru Para Pelaku

Nasional
4 hari lalu

Iran Diguncang Demo Besar-besaran, Kemlu Ungkap Kondisi Para WNI

Destinasi
4 hari lalu

Fenomena Banyak Warga Malaysia Pilih Pindah ke Singapura, Ini Penyebabnya

Nasional
5 hari lalu

Nvidia Pilih Investasi di Malaysia Dibanding RI, Ini Respons BKPM

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal