Pilpres AS 2020: Apakah Bernie Sanders Akan Bertarung Lawan Donald Trump?

Nathania Riris Michico
Kandidat presiden dari Partai Demokrat, Senator Vermont, Bernie Sanders, berbicara kepada para pendukung saat kampanye di Denver, Colorado, 16 Februari 2020. (FOTO: Jason Connolly / AFP)

Mereka bergantung pada pemilih lebih muda yang berdasarkan jajak menunjukkan dukungan kuat bagi pencalonan Bernie, di samping warga AS yang tidak puas karena disingkirkan sistem.

Tetapi hasil di Iowa, tidaklah positif.

Meskipun pemilih muda adalah kelompok lebih besar, jumlah keseluruhannya turun dibandingkan 2008, ketika kampanye pertama Barack Obama mengejutkan banyak pendukung Demokrat.

Angka di New Hampshire lebih baik, tetapi hal itu sebagian karena pemilih moderat dan independen yang mendukung Klobuchar dan Buttigieg.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Internasional
16 jam lalu

Rusia Sindir AS: Rudal Burevestnik dan Poseidon Bukan Uji Coba Nuklir, Pemahaman Dangkal!

Internasional
17 jam lalu

Trump Bakal Berikan Bansos Rp33 Juta ke Setiap Warga AS, Bisa untuk Meringankan Pajak

Internasional
19 jam lalu

Senat Sepakati Anggaran, Shut Down Pemerintah AS Berakhir!

Internasional
20 jam lalu

Rusia: Pernyataan Trump soal Uji Coba Nuklir AS Sangat Jelas, Tak Ambigu

Internasional
22 jam lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal