Polisi Sita 436 Kg Kokain dari Kapal Pesiar di Polinesia

Nathania Riris Michico
Ilustrasi kapal pesiar.

Berdasarkan jumlah obat yang disita dan dimensi internasional penyelundupan, kasus tersebut akan dikirim ke Paris.

Ada beberapa penyitaan kapal pesiar yang mengangkut narkoba di perairan Polinesia dalam beberapa tahun terakhir, dengan kru enam kapal ditangkap sejak 2016.

"Ini menegaskan bahwa Polinesia Prancis secara sempurna diidentifikasi sebagai titik persimpangan untuk rute laut yang digunakan oleh penyelundup obat bius dari Amerika Latin untuk menjual kokain mereka di negara-negara di zona Pasifik, atau bahkan Asia," kata Leroy, seperti dilaporkan AFP, Minggu (2/6/2019).

Pada 2017, angkatan laut Prancis menyita 1,46 ton kokain dari sebuah kapal pesiar di wilayah Pasifik Kaledonia Baru.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Megapolitan
2 bulan lalu

3 Penyelundup Sabu 12 Kg di Tol Japek Ternyata Dijanjikan Bayaran Rp100 Juta

Nasional
4 bulan lalu

Bareskrim Polri Bongkar Penyelundupan 6,5 Kg Sabu asal Malaysia, Kurir Ditangkap

Nasional
5 bulan lalu

BNN Ungkap 173 Kasus Penyelundupan Narkoba, Sita 683,8 Kg Sabu-Ganja

Internasional
12 bulan lalu

Sejarah Suku Maori Selandia Baru dan Awal Mula Konflik dengan Pendatang Eropa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal