Pria Ini Jadi Orang Pertama di Dunia Seberangi Antartika Tanpa Bantuan

Anton Suhartono
Colin O'Brady (Foto: Instagram)

WASHINGTON, iNews.id - Pria Amerika Serikat (AS) Colin O'Brady menjadi orang pertama di dunia yang berhasil menyeberangi Benua Antartika seorang diri tanpa bantuan apa pun.

Pria 33 tahun itu menghabiskan waktu 54 hari untuk menyeberangi benua di Kutub Selatan itu sejauh 1.600 km dari utara ke selatan.

"Tuntas sudah keinginan saya, menjadi orang pertama dalam sejarah yang melintasi Benua Antartika seorang diri, tidak dibantu siapa pun," tulis O'Brady dalam posting-an di Instagram, 32 jam sebelum finis, sebagaimana dilaporkan kembali AFP, Kamis (27/12/2018).

Dia melanjutkan, 32 jam terakhir menuju finis merupakan saat yang paling menantang dalam hidupnya. Namun dia justru menganggap saat-saat itulah momen terbaik dalam hidup.

(Colin O'Brady menarik kereta sendiri saat menyeberangi Antartika/Foto: Instagram)

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
7 bulan lalu

Gempa Cile M7,4! Peringatan Tsunami Dicabut, Gelombang 3 Meter Masih Mengintai

Internasional
8 bulan lalu

Presiden Iran Pecat Wapres gegara Asyik Liburan Mewah saat Rakyat Kesulitan Ekonomi

Destinasi
11 bulan lalu

Mengintip Guntur Triyoga dan Apris Devita, Pasangan Tajir Liburan ke Antartika

Sains
1 tahun lalu

Lumut Gurun Ditemukan Mampu Bertahan dan Tumbuh di Suhu Ekstrem Mirip Mars

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal