Putin Akui Jagokan Trump Menang di Pilpres AS, Ini Alasannya

Anton Suhartono
Donald Trump dan Vladimir Putin menggelar jumpa pers bersama di Istana Kepresidenan Finlandia (Foto: AFP)

Bahkan Putin memberi izin kepada para penyelidik AS mengunjungi Rusia untuk memintai keterangan 12 agen intelijen yang dituduh terlibat oleh penasihat khusus AS Robert Mueller.

Jaksa AS, kata dia, dapat mengajukan permintaan menginterogasi orang-orang Rusia yang dituduh ikut campur dalam pemilihan AS.

"Dia dapat mengirimkan kepada kami permintaan untuk menginterogasi orang-orang yang dia curigai," kata Putin.

Sementara itu Trump menolak mengkritik Putin atas campur tangan dalam pilpres. Rusia sudah berkali-kali menolak keras tuduhan campur tangan apa pun.

Agen intelijen AS percaya Putin memerintahkan para peretas dan propagandis untuk campur tangan demi membantu memenangkan Trump.

"Saya memiliki kepercayaan besar kepada orang-orang intelijen saya. Tetapi, saya akan memberitahu Anda bahwa Presiden Putin sangat tegas menyangkalannya hari ini dan apa yang dia lakukan adalah tawaran luar biasa," kata Trump.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
14 menit lalu

Wow! Trump Janji Bagi-Bagi Duit Rp33 Juta untuk Setiap Warga AS, Ada Apa?

Internasional
30 menit lalu

Shut Down Pemerintah AS Berlanjut, 10.000 Penerbangan Ditunda dan Dibatalkan

Internasional
1 jam lalu

Rusia Peringatkan Rencana Trump Uji Coba Nuklir Bisa Picu Perlombaan Senjata

Internasional
1 jam lalu

Rusia Bantah Tudingan Trump Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
3 jam lalu

Putin Tak Perintahkan Uji Coba Senjata Nuklir, tapi...

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal