Putri Mantan Presiden John F Kennedy Jadi Dubes AS untuk Australia

Ahmad Islamy Jamil
Caroline Kennedy. (Foto: Reuters)

Caroline adalah salah satu dari sedikit kandidat dubes AS yang disetujui melalui pemungutan suara pada Kamis (5/5/2022). Selain dia, ada Marc Nathanson yang disetujui sebagai dubes AS untuk Norwegia; John Nkengasong menjadi dubes untuk memerangi HIV-AIDS secara global; MaryKay Loss Carlson sebagai dubes untuk Filipina, dan; Philip Goldberg sebagai dubes untuk Korea Selatan.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Internasional
2 jam lalu

Datangi Gedung Putih, Ini yang Ingin Disampaikan Zohran Mamdani kepada Trump

Internasional
5 jam lalu

Tak Pernah Akur, Trump-Zohran Mamdani Sepakat Bertemu di Gedung Putih

Internasional
1 hari lalu

Putra Mahkota Saudi Pangeran MBS Bertemu Pimpinan DPR AS, Jajaki Kerja Sama Strategis

Internasional
1 hari lalu

Apa Saja Peran Dewan Perdamaian Gaza, Lembaga yang Dipimpin Donald Trump?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal