Resolusi Gencatan Senjata Gaza Diveto AS, Ini Komentar Pedas Palestina

Anton Suhartono
Palestina mengecam veto Amerika Serikat terhadap resolusi Dewan Keamanan yang menyerukan gencatan senjata di Jalur Gaza (Foto: AP)

Mansur lalu menuduh para sekutu Israel mendukung tindakan itu. Israel bebas melakukan apa pun di Palestina karena perlindungan dari negara lain. 

"Impunitas Israel memicu kebodohannya. Melindungi Israel berarti membiarkannya terus berada di jalur mengerikan yang tidak akan pernah mengarah pada perdamaian, keamanan, atau integrasi," tuturnya.

Menjelang Debat Umum Tingkat Tinggi sesi ke-80 Sidang Majelis Umum PBB pekan depan, Mansour yakin perjuangan Palestina akan mendominasi diskusi.

"Majelis umum ini akan menjadi Majelis Umum untuk masalah Palestina. Tindakan tidak bisa ditunda lagi," ujarnya, seraya menyatakan keyakinannya bahwa tekanan internasional akan meningkat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Zohran Mamdani Gunakan Alquran Milik Kakek untuk Pelantikan Wali Kota New York

Internasional
2 hari lalu

Dilantik Pakai Alquran di Stasiun Tua, Zohran Mamdani Resmi Jabat Wali Kota New York

Internasional
2 hari lalu

Negara Barat Kecam Israel Larang Puluhan Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza

Internasional
2 hari lalu

Israel Larang 37 Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza, Warga Semakin Menderita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal