Rusia dan Ukraina Sepakati Koridor Kemanusiaan, Bantu Warga Sipil Keluar dari Zona Perang

Anton Suhartono
Rusia dan Ukraina menyepakati perlunya koridor kemanusiaan untuk membantu warga sipil keluar dari zona perang (Foto: Reuters)

Namun setelah pembicaraan di lokasi yang dirahasiakan, kemarin, Rusia menyatakan ada kemajuan substansial yang dicapai.

Sementara itu penasihat presiden Ukraina, Mykhailo Podolyak, mengatakan penghentian sementara pertempuran di lokasi-lokasi tertentu juga masih mungkin disepakati. Lokasi itu bisa ditetapkan sebagai koridor kemanusiaan, yakni gencatan senjata selama proses evakuasi.

Kedua pihak juga menyaksikan langsung pengiriman obat-obatan serta makanan ke lokasi-lokasi pertempuran paling sengit. 

Delegasi Ukraina dan Rusia akan bertemu lagi pada pekan depan.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Prabowo Terima Dubes Rusia dan Pengusaha di Istana, Apa yang Dibahas?

Internasional
3 hari lalu

Kritik Resolusi PBB soal Pasukan Perdamaian Gaza, Rusia: Warisan Kolonial Inggris

Internasional
3 hari lalu

Ini 5 Kekhawatiran Rusia terhadap Resolusi PBB soal Pasukan Perdamaian Gaza

Internasional
4 hari lalu

Ini Alasan Rusia Abstain dalam Voting Resolusi PBB Kirim Pasukan Perdamaian ke Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal