Rusia Murka Ukraina Serang Moskow, Ancam Balas Dendam Sebut-Sebut NATO

Anton Suhartono
Rusia ancam balas dendam atas serangan drone Ukraina ke Ibu Kota Moskow (Foto: Reuters)

Di kesempatan berbeda, Menteri Pertahanan Rusia Sergei Shoigu mengatakan Ukraina melancarkan serangan ke Moskow menggunakan senjata NATO. Dia menegaskan serangan menargetkan saran sipil.

"Otoritas Kiev terus menyerang fasilitas sosial, melakukan serangan teroris terhadap warga Rusia yang damai. Angkatan bersenjata kami bereaksi sekeras mungkin terhadap tindakan militan Ukraina," kata Shoigu.

Shoigu menegaskan, bantuan negara Barat terhadap Kiev hanya memperpanjang konflik tapi tidak akan memengaruhi operasi militer khusus negaranya ke Ukraina.

Dia menambahkan, Barat memasok semakin banyak peralatan militer ke Ukraina.

“Kami memantau jumlah dan rute pasokan dan begitu mendeteksinya, kami menyerang,” kata Shoigu.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Prabowo Terima Dubes Rusia dan Pengusaha di Istana, Apa yang Dibahas?

Internasional
2 hari lalu

Kritik Resolusi PBB soal Pasukan Perdamaian Gaza, Rusia: Warisan Kolonial Inggris

Internasional
2 hari lalu

Ini 5 Kekhawatiran Rusia terhadap Resolusi PBB soal Pasukan Perdamaian Gaza

Internasional
3 hari lalu

Ini Alasan Rusia Abstain dalam Voting Resolusi PBB Kirim Pasukan Perdamaian ke Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal