Semua Mayat Penumpang Pesawat yang Jatuh Menghantam Pegunungan di Nepal Ditemukan, Total 22 Orang

Umaya Khusniah
Ambulans yang membawa jenazah korban pesawat penumpang Tara Air menuju kamar mayat dari bandara di Kathmandu, Nepal. (Foto: Reuters)

"Mereka menemukan mayat terakhir pada Selasa pagi," kata Karna.

Pejabat CAAN mengatakan, mayat 10 korban dibawa ke Kathmandu pada Senin. Sementara 12 jenazah sisanya akan diterbangkan ke ibu kota pada Selasa, 

"Jenazah akan dikirim ke Rumah Sakit Pendidikan (Universitas Tribhuvan) untuk pemeriksaan mayat. Selanjutnya akan diserahkan kepada keluarga setelah identifikasi," kata Karna. 

Pemerintah Nepal telah membentuk panel beranggotakan lima orang untuk menentukan penyebab kecelakaan. Tak hanya itu, panel juga akan menyarankan langkah-langkah pencegahan untuk sektor penerbangan.

Nepal merupakan rumah bagi delapan dari 14 gunung tertinggi di dunia, termasuk Everest. Negara ini memiliki catatan sejumlah kecelakaan udara.

Pada awal 2018, penerbangan US-Bangla Airlines dari Dhaka ke Kathmandu jatuh saat mendarat dan terbakar. Insiden tersebut menewaskan 51 dari 71 orang di dalamnya.

Pada tahun 1992, 167 orang di dalam pesawat Pakistan International Airlines tewas ketika menabrak sebuah bukit ketika mencoba mendarat di Kathmandu.

Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Kecelakaan Mobil Tabrak Tenda Maulid Nabi di Kembangan Jakbar, 2 Orang Luka-Luka

Aksesoris
2 hari lalu

Studi: Lampu LED Bisa Jadi Sumber Kecelakaan!

Nasional
6 hari lalu

Penumpang WNA Whoosh Tembus 335.681 hingga Oktober 2025, Didominasi Warga Malaysia

Nasional
7 hari lalu

Prabowo Perintahkan KAI Bangun Pintu Lintasan: Tidak Boleh Ada Kecelakaan Lagi

Internasional
7 hari lalu

7 Pendaki Internasional Tewas di Pegunungan Nepal akibat Dihantam Longsoran Salju

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal