Setelah Perdana Menteri Mishustin, Menteri di Rusia Umumkan Positif Virus Corona

Anton Suhartono
Vladimir Yakushev (Foto: AFP)

MOSKOW, iNews.id - Satu lagi pejabat Rusia mengumumkan dirinya positif virus corona. Kali ini Menteri Konstruksi dan Perumahan Vladimir Yakushev, Jumat (1/5/2020), mengonfirmasi dirinya menderita Covid-19.

Pernyataan Yakushev itu disampaikan sehari setelah Perdana Menteri Mikhail Mishustin mengumumkan hal serupa.

Dilaporkan kantor berita Interfax, bukan hanya Yakushev, wakil menteri pun ikut terinfeksi virus mematikan tersebut.

“Saya akan menjalani perawatan di bawah pengawasan para dokter di salah satu rumah sakit Moskow,” kata Yakushev, sepeti dilaporkan kembali AFP, Sabtu (2/5/2020).

Konfirmasi pejabat terbaru ini semakin mengkhawatirkan penularan di kalangan pejabat Rusia.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
10 jam lalu

Putin Ungkap Kelebihan Drone Torpedo Nuklir Poseidon, Melaju Lebih Cepat dari Kapal Perang

Internasional
2 hari lalu

Trump: Amerika Bisa Ledakkan Dunia 150 Kali dengan Nuklir, Singgung Rusia dan China

Internasional
2 hari lalu

Trump Tuduh Rusia dan China Diam-Diam Uji Coba Senjata Nuklir

Internasional
4 hari lalu

Deklarasi Akhir KTT APEC 2025 Tak Masukkan Isu Ukraina, Ini Hasilnya

Internasional
4 hari lalu

Perang Dingin Gaya Baru: Rusia-AS Saling Tunggu Siapa Tembak Nuklir Duluan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal