Singapura Akhirnya Buka Kedubes di Israel, Ini Alasannya

Anton Suhartono
Vivian Balakrishnan (kiri) bertemu dengan Yair Lapid di Yerusalem pada 21 Maret 2022 (Foto: Times of Israel/GPO)

Tak disebutkan kapan kedubes Singapura di Tel Aviv mulai dibuka.

Sementara itu Lapid menegaskan Israel menyambut baik keputusan Singapura membuka kedubes.

"Saya menyambut baik keputusan Pemerintah Singapura untuk membuka kedutaan besar di Israel untuk pertama kali sejak menjalin hubungan. Ini merupakan bukti lain dari hubungan baik dan unik antarnegara," kata Lapid. 

Kedua negara menjalin hubungan diplomatik pada 1969 dan sejak itu mengembangkan kerja sama di bidang keamanan dan ekonomi. Israel juga sudah memiliki kedubes di Singapura.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
30 menit lalu

200 Warga Sipil Terjebak di Terowongan Jalur Gaza

Internasional
2 hari lalu

Israel Kecam Keputusan Turki Tangkap Netanyahu, Sebut Erdogan Tiran

Internasional
2 hari lalu

Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan untuk Netanyahu, Ini Komentar Hamas 

Internasional
2 hari lalu

Kazakhstan Ikuti Jejak UEA dan Maroko, Gabung Klub Negara Muslim Pro-Israel

Internasional
2 hari lalu

Ini Alasan Turki Keluarkan Surat Perintah Penangkapan terhadap Netanyahu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal