Takut Ikan Tak Laku, Nelayan Fukushima Protes Air Radioaktif Nuklir Dibuang ke Laut

Muhammad Fida Ul Haq
PLTN Fukushima membuang air radioaktif ke laut (Foto: Reuters)

Pengacara warga mengatakan argumen air radioaktif aman dibuang di laut belum terbukti. Warga Fukushima juga merasa tidak dilibatkan dalam kebijakan itu padahal sudah ada perjanjian pada 2015 yang mengatur.

Sebelumnya, Pemerintah China sudah melarang impor ikan laut dari 10 perfektur Jepang yang diperkirakan terdampak air radioaktif itu.

Sementara itu, Hong Kong membentuk tim khusus untuk memantau pelepasan air radioaktif itu. Sebagai daerah otonomi dari China, Hong Kong juga sudah melarang impor makanan laut.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
9 hari lalu

Pramono Sebut Warga di Jakarta Utara Bayar Air Bersih Lebih Mahal, Masih Andalkan Galon

Megapolitan
27 hari lalu

Ini Alasan Layanan Air PAM Jaya Terganggu pada 31 Oktober hingga 1 November  

Megapolitan
27 hari lalu

Siap-Siap! Layanan Air PAM Jaya di 53 Wilayah Jakarta Terganggu Mulai Besok Malam

Nasional
28 hari lalu

Peringatan Dini BMKG, Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter sampai 31 Oktober di Perairan Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal