Tentara Koalisi Arab Saudi Gagalkan Serangan 5 Drone Berpeledak Berasal dari Yaman

Arif Budiwinarto
Misil dan drone (pesawat nirawak) ditampilkan di sebuah tempat tak teridentifikasi di Yaman. (foto: Reuters)

RIYADH, iNews.id - Manuver pesawat tanpa awak (drone) berpeledak kembali mengancam wilayah Arab Saudi. Terbaru, ada lima drone yang berhasil dihancurkan oleh tentara koalisi pimpinan Saudi.

Tentara koalisi menerima peringatan ancaman serangan drone berpeledak yang diluncurkan milisi pemberontak dukungan Iran, Houthi, dari wilayah Yaman, Kamis (12/11/2020) waktu setempat.

Langkah tegas diambil tentara koalisi dengan menembakan rudal dan amunisi anti-pesawat yang berhasil menghancurkan lima drone Houthi sebelum mencapai sasaran mereka. Tidak ada laporan korban tewas maupun luka dalam insiden tersebut.

Serangan drone berpeledak makin sering incara Arab Saudi

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Internasional
1 hari lalu

Trump Masih Yakin Arab Saudi Akan Berdamai dengan Israel

Internasional
4 hari lalu

Rekor! Arab Saudi Terbitkan 4 Juta Visa Umrah dalam 5 Bulan

Internasional
5 hari lalu

Simak! Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Nasional
6 hari lalu

Wakapolri Ungkap 3 Prioritas Presiden Prabowo di Forum Polri–Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi

Nasional
6 hari lalu

DPR Sebut Masa Tinggal Jemaah Haji 41 Hari Terlalu Lama: Sebulan Cukup

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news