Trump Pecat Pejabat Departemen Kehakiman AS yang Menyelidiki Kasusnya

Anton Suhartono
Donald Trump memecat beberapa pejabat Departemen Kehakiman era Joe Biden yang menyeretnya ke pengadilan (Foto: AP)

McHenry juga mengutip dasar hukum pemecatan para pejabat tersebut yakni Pasal II Konstitusi serta beberapa aturan lainnya.

"Tugas Anda di Departemen Kehakiman dengan ini dihentikan dan Anda dikeluarkan dari layanan federal secara efektif segera," bunyi surat.

Selain tuduhan suap, Trump juga menghadapi dakwaan menghasut kerusuhan di Gedung Capitol pada 6 Januari 2021 untuk menggagalkan pengesahan kemenangan Joe Biden dalam Pilpres AS 2020 serta menyembunyikan dokumen rahasia negara di kediamannya Mar-a-Lago, Florida.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
5 jam lalu

Profil Dick Cheney, Mantan Wapres AS Arsitek Pertahanan yang Dorong Perang Irak

Internasional
7 jam lalu

Trump Ngamuk Para Calon dari Partai Republik Kalah dalam Pilkada AS

Internasional
7 jam lalu

Pesan Zohran Mamdani kepada Trump setelah Menang Pilwalkot New York

Internasional
8 jam lalu

Pidato Kemenangan Pilwalkot New York: Zohran Mamdani Janji Bela Muslim dan Yahudi

Internasional
9 jam lalu

Ngeri! Detik-Detik Pesawat Kargo UPS Jatuh dan Meledak, 7 Orang Tewas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal