Trump Sebut Puncak Kematian akibat Virus Corona di AS Terjadi 2 Pekan Ini

Anton Suhartono
Donald Trump (Foto: AFP)

WASHINGTON, iNews.id - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memprediksi puncak kasus kematian akibat wabah virus corona di negaranya akan berlangsung dalam 2 pekan ini.

Oleh karena itu, Trump memperpanjang aturan social distancing hingga 30 April 2020.

“Paskah seharusnya berada saat masa puncak. Hasil pemodelan memperkirakan bahwa puncak kasus kematian kemungkinan akan berlangsung dalam 2 pekan ini,” kata Trump, dikutip dari AFP, Senin (30/3/2020).

Setelah itu, lajut dia, seharusnya akan terjadi tren penurunan kematian sampai jumlah yang signifikan.

Wabah Covid-19 di AS diperkirakan akan bisa dikendalikan sepenuhnya pada 1 Juni 2020.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Presiden FIFA Gianni Infantino Didakwa Langgar Etika karena Dukung Donald Trump

Internasional
12 jam lalu

Venezuela Siaga Penuh Hadapi Kemungkinan Serangan Amerika, Warga Sipil Dilatih Perang

Internasional
13 jam lalu

Bukan Takut, Ini Alasan Mengapa Suriah Tak Balas Serangan Israel

Internasional
14 jam lalu

Kapal Induk USS Gerald R Ford AS Tiba di Karibia, Siap Serang Venezuela?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal