Update Korban Virus Korona di Dunia, 125.800 Terinfeksi 67.000 Sembuh

Anton Suhartono
Jumlah kasus terinfeksi virus korona hingga 12 Maret 2020 tembus angka 125.000 (Foto: AFP)

JAKARTA, iNews.id - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Rabu (11/3/20202) menetapkan virus korona atau Covid-19 sebagai pandemi. Terakhir, WHO menetapkan pandemi dalam kasus virus flu babi atau H1N1 pada 2009.

Keputusan menaikkan kategori dari epidemi menjadi pandemi ini tak lepas dari semakin luasnya penyebaran virus korona di seluruh dunia. Kasus virus korona sudah ditemukan di lima benua serta adanya penambahan cluster-cluster baru di setiap negara.

Saat keputusan itu disampaikan Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus, kasus virus korona sudah ditemukan di 114 negara dan wilayah dengan korban terinfeksi 124.101 dan meninggal 4.566 orang.

Sementara itu hingga Kamis (12/3/2020) pagi WIB, kasus virus korona terus bertambah, jumlah negara dan wilayah tetap sama.

Data WHO dan Johns Hopkins University Center for Systems Science and Engineering menunjukkan, virus korona sudah menginfeksi 125.865 orang dengan jumlah korban meninggal 4.616.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Nasional
15 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Health
16 hari lalu

WHO Dukung Indonesia Bikin Obat Herbal Naik Level, Ini Buktinya!

Health
17 hari lalu

China Diserang Virus Flu Baru, OTW Pandemi Lagi?

Nasional
22 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal