Vietnam Klaim Seluruh Pasien Virus Korona Berhasil Sembuh, Keajaiban atau Keberhasilan?

Nathania Riris Michico
Dua perempuan mengenakan masker di tengah kekhawatiran penyebaran virus korona di Hanoi. (FOTO: Manan VATSYAYANA / AFP)

Pada Jumat (28/2/2020), Vietnam mengumumkan penangguhan sementara visa bagi warga negara Korea Selatan mulai Sabtu (29/2/2020). Di waktu yang sama, Vietnam juga mengumumkan bahwa wisatawan dari Iran dan Italia harus menjalani 14 hari karantina setelah kedatangan.

WHO di Vietnam juga menyatakan pertarungan melawan virus di negara tersebut masih jauh dari kata selesai. WHO menyuarkaan peringatan akan adanya peningkatan penularan global.

"Kita sedang berada di titik kritis dari wabah. Negara-negara, termasuk Vietnam, harus menggunakan waktu ini untuk mempersiapkan kemungkinan dari penularan yang lebih luas," ujar Kidong Park.

Editor : Nathania Riris Michico
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Geram! Purbaya bakal Gerebek Perusahaan Baja China yang Rugikan Negara Triliunan Rupiah

Internasional
5 hari lalu

Viral, Influencer Cantik Ini Kena Tipu hingga Jadi Gelandangan di Kamboja

Internasional
6 hari lalu

Kecam Serangan AS ke Venezuela, China: Tak Satu Negara pun Boleh Jadi Polisi Dunia!

Seleb
6 hari lalu

Sebelum Meninggal Dunia, Aktor Senior Ahn Sung-ki Berjuang Melawan Kanker Darah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal