Viral, Turis Perempuan Mabuk Sambil Telanjang Bulat di Kuil Budha Thailand

Anton Suhartono
Turis perempuan telanjang bulat di kuil Chiang Mai, Thailand (Screengrab: The Sun)

BANGKOK, iNews.id - Seorang turis perempuan dalam kondisi mabuk melepas semua pakaiannya lalu masuk kuil Budha di Thailand. Aksi turis bernama Farah Haque itu memicu kecaman warga setempat karena dilakukan di tempat suci.

Perempuan berusia 28 tahun itu diketahui mabuk dan telanjang pada Senin (10/8/2020) malam di kuil Chiang Mai.

Video yang direkam warga sekitar yang kemudian menjadi viral menunjukkan Farah duduk dalam kondisi telanjang bulat di atas pagar sambil minum bir kaleng. Dia berteriak menggunakan ungkapan kotor dalam bahasa Thailand.

Perempuan yang diketahui asal Bangladesh itu terus mengoceh tidak karuan sebelum warga setempat memberi sarung untuk menutupi tubuhnya. Tak lama kemudian, polisi tiba dan membawanya ke rumah sakit setempat untuk menenangkan diri.

Pejabat kepolisian Chiang Mai Somkit Phusod mengatakan, dari hasil pemeriksaan, Farah datang ke Thailand sebagai turis namun sejak April lalu bekerja sebagai guru bahasa Inggris.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
1 jam lalu

Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang

Seleb
12 jam lalu

Respons Mengejutkan Irish Bella Diserang Kabar Fitnah: Gpp

Mobil
12 jam lalu

Viral Crazy Rich Makassar Hadiahkan Lamborghini Rp22 Miliar untuk Anaknya yang Ultah ke-9

Destinasi
13 jam lalu

Paspor Malaysia Terkuat ke-3 di Dunia, AS dan Jepang Kalah!

Seleb
14 jam lalu

Video Syur 4 Menit 28 Detik Lisa Mariana Jadi Alasan Penetapan Tersangka, Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal