Waduh, Rumah Sakit di China malah Penuh Pasien sejak Pembatasan Covid-19 Dicabut

Anton Suhartono
Rumah sakit dan klinik di kota-kota besar China penuh pasien setelah pemerintah melonggarkan pembatasan Covid-19 (Foto: Reuters)

Antrean serupa juga terlihat di klinik Wuhan, kota tempat virus corona pertama kali terindentifikasi 3 tahun lalu.

Para analis memperkirakan China tak akan siap menghadapi lonjakan kasus infeksi virus corona, terutama dalam hal layanan kesehatan. Ini karena negara tersebut tak pernah mengalami kondisi seperti ini, yakni setelah dilonggarkannya pengetatan.

Meski pada faktanya Kasus infeksi Covid-19 penularan lokal cenderung lebih rendah sejak beberapa pekan setelah mencapai puncaknya pada akhir November yakni 40.052 orang, rumah sakit tetap penuh. Penambahan kasus pada Minggu (11/2/2022) mencapai 8.626 orang, turun dari 10.597 sehari sebelumnya.

Penurunan jumlah kasus infeksi tampaknya lebih disebabkan berkurangnya pengujian. Para pakar kesehatan China memperkirakan akan ada lonjakan kasus infeksi Covid-19 dalam waktu dekat.

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
3 jam lalu

Viral, Jembatan di Pegunungan China Ambruk padahal Baru Dibuka

Bisnis
9 jam lalu

Pendiri DeepSeek Liang Wenfeng Masuk Daftar Orang Terkaya di China, Segini Hartanya

Nasional
1 hari lalu

Pemerintah akan Kirim Tim ke China Bahas Utang Whoosh, Purbaya Diajak

Internasional
2 hari lalu

Trump Sebut Amerika Negara Nuklir Nomor 1, Rusia Nomor 2 dan China Ke-3

Internasional
3 hari lalu

Identitas 3 Astronaut China yang Terdampar di Luar Angkasa Terungkap!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal