WHO: Setahun, 700.000 Orang Tewas karena Bunuh Diri

Antara
Dirjen WHO, Tedros Adhanom Ghebreyesus. (Foto: Reuters)

WHO mengumumkan serangkaian pedoman, bernama LIVE LIFE, untuk meningkatkan pencegahan bunuh diri. Menurut lembaga itu, peran media juga berpengaruh dalam meningkatkan risiko bunuh diri di masyarakat awam. Terlebih jika ada berita atau laporan bunuh diri oleh selebritas yang muncul, kemudian ditiru oleh orang-orang yang membacanya.

“Kita tidak bisa, dan tidak boleh mengabaikan bunuh diri. Setiap bunuh diri adalah sebuah tragedi,” ucap Tedros.

Editor : Ahmad Islamy Jamil
Artikel Terkait
Seleb
2 hari lalu

Insanul Fahmi Dituduh Idap HIV, Inara Rusli Meradang!

Nasional
4 hari lalu

BPOM Raih Status WHO Listed Authority, Kini Sejajar dengan Regulator AS dan Inggris

Nasional
9 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Internasional
16 hari lalu

Heboh, Jemaah Pria Loncat dari Lantai Atas Masjidil Haram

Seleb
19 hari lalu

Sebelum Meninggal, Aktor James Ransone Ngaku Pernah Jadi Korban Pelecehan Seksual

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal