Wow, Meteorit dari Mars Terjual Rp86,5 Miliar dalam Lelang di New York

Anton Suhartono
Batu meteorit pecahan dari Mars terbesar yang ada di Bumi terjual seharga 5,3 juta dolar AS atau sekitar Rp86,5 miliar dalam lelang di New York (Foto: AP)

"NWA 16788 adalah penemuan sangat penting, meteorit Mars terbesar yang pernah ditemukan di Bumi, dan yang paling berharga dari jenisnya yang pernah ditawarkan di pelelangan," ujar Cassandra Hatton, wakil ketua sains dan sejarah alam Sotheby's.

"Terkikis oleh perjalanannya melintasi ruang dan waktu, ukurannya yang besar dan warna merahnya yang khas menjadikannya penemuan langka. Meteorit yang luar biasa ini memberikan hubungan yang nyata dengan Planet Merah, tetangga langit kita yang telah lama memikat imajinasi manusia," ujarnya lagi.

Pada Februari 2021, sebuah meteorit Mars serta atmosfer planet yang terperangkap di dalamnya dilelang oleh Balai Lelang Christie's. Meteorit itu terjual seharga 200.000 dolar, jauh di atas perkiraan pra-lelang yakni antara 30.000-50.000 dolar AS. 

Editor : Anton Suhartono
Artikel Terkait
Internasional
6 hari lalu

Kloset Berlapis Emas Masih Berfungsi Dilelang, Ditaksir Laku Rp167 Miliar

Nasional
8 hari lalu

Kejagung Segera Lelang Aset Sandra Dewi, Pulihkan Kerugian Kasus Harvey Moeis

Bisnis
17 hari lalu

Kemenkeu Lelang Barang Kalcer, Ada Sepatu Lari sampai Jam Tangan Mewah

Nasional
25 hari lalu

Heboh Gunung Lawu Masuk Lelang Wilayah Kerja Panas Bumi, ESDM Jelaskan Hal Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal