"Ya, jadi awalnya itu ada laporan adanya nakes di tempat tersebut yang terkonfirmasi positif Covid-19. Setelah mengetahui itu, langsung dilakukan penyemprotan disinfektan," ungkapnya.
Upaya penyemprotan dilakukan untuk mencegah penyebaran Covid-19 di lingkungan puskesmas tersebut. Setelah sterilisasi, puskesmas akan buka lagi.