37 Titik Tanggul Sungai Citarum Rusak Berat, Rawan Jebol saat Hujan

Abdullah M Surjaya
Camat Pebayuran, Kabupaten Bekasi, Hanief Zulkifli. (Foto: Abdullah M Surjaya).

Dia menuturkan, titk kerusakan di Desa Sumberurip, Bantarjaya, Karangharja, Sumberreja, Sumbersari, Karanghaur, Kertasari dan Kertajaya. Delapan titik itu, kata dia telah dilaporkan keBalai Besar Wilayah Sungai Citarum (BBWSC) Kementerian PUPR selaku pengelola yang bertanggung jawab untuk Sungai Citarum.

”Jadi 37 titik kerusakan itu debit air Sungai Citarum tinggi saat musim hujan 2020 dan 2021,” tuturnya.

Dia berharap perbaikan segera dilakukan secara permanen karena semua titik tanggul rusak dalam kondisi kritis.”Harus menyeluruh, karena khawatir jika tidak segera diperbaiki saat musim hujan bakal jebo," katanya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
53 menit lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Megapolitan
4 hari lalu

Bawa Uang Rp450 Juta, Karyawan Terluka Saat Lawan 4 Rampok di Bekasi

Megapolitan
4 hari lalu

Viral Karyawan Bawa Duit Rp450 Juta Pakai Motor Dicegat Rampok di Bekasi, Ini Kronologinya

Megapolitan
17 hari lalu

Korban Dugaan Pelecehan Oleh Kepala SPPG di Kota Bekasi Serahkan Bukti ke Polres

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal