Ada Demo Buruh di Kawasan Patung Kuda, Simak Penyesuaian Rute Transjakarta

Komaruddin Bagja
Ilustrasi, Layanan Transjakarta mengalami penyesuaian rute, Rabu (8/12/2021). (Foto: Dok. MNC Portal).

Pulogadung – Harmoni (Koridor 2)

Pengalihan rute untuk arah Pulogadung yakni :

Harmoni - Pecenongan - Juanda - Ps Baru - Lap Banteng - Hotel Borobudur belok kanan - Pejambon - Tugu Tani - Kwitang - Senen – Pulogadung. 

Halte yang tidak melayani:

1. Halte Monas

2. Halte Gambir

PIK – Balai kota (1A) perpendekan rute menjadi PIK – Harmoni. 

Halte yang tidak melayani:

1. Halte Monas

2. Bus Stop Balai kota

3. Bus Stop Perpustakaan Nasional

Ragunan – Monas via Kuningan (6A), perpendekan rute menjadi Ragunan – Tosari

Halte yang tidak melayani :

1. Halte Bundaran HI

2. Halte Sarinah

3. Halte Bank Indonesia (BI)

4. Halte Monas

Ragunan – Monas via Semanggi (6B), perpendekan rute menjadi Ragunan – Tosari 

Halte yang tidak melayani:

1. Halte Bundaran HI

2. Halte Sarinah

3. Halte Bank Indonesia (BI)

4. Halte Monas

Rute EV1 : Blok M – Balai Kota sementara mengalami perpendekan rute menjadi Rute Blok M –  Tosari terkait adanya kegiatan disekitar Monas.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
3 jam lalu

Akses Menuju Ragunan Macet, Jalan ke Pintu Utama Ditutup Sementara

Internasional
6 jam lalu

Iran Diguncang Demonstrasi Besar-besaran, Toko dan Tempat Usaha Tutup

Megapolitan
2 hari lalu

Transjakarta Siapkan 2.026 Armada Sambut Malam Tahun Baru, 12 Rute Beroperasi hingga Dini Hari

Megapolitan
2 hari lalu

Naik Transportasi Umum Besok Gratis, dari MRT hingga Transjakarta!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal