Asyik! Pramono akan Buka Rute Baru Transjabodetabek: Blok M-Soetta dan Cawang-Jababeka

Danandaya Arya Putra
Ilustrasi Bus Transjabodetabek (foto: iNews.id)

Dia menjelaskan, wacana pembukaan rute baru ini masih dalam koordinasi dengan pemerintah pusat. Sebab, pembukaan tranportasi lintas provinsi membutuhkan persejutuan Kementerian Perhubungan. 

Supaya proyek tersebut bisa segera direalisasikan, Pramono berkoordinasi langsung dengan Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA).

"Makanya tadi saya bisik-bisik kepada Pak Dirjen perkeretaapian untuk disampaikan Bapak Menteri Perhubungan. Secara resmi supaya ini bisa kita atasi," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
4 jam lalu

Pramono: Kawasan Stasiun Harmoni MRT Jakarta bakal Jadi TOD Strategis

Megapolitan
6 hari lalu

Leganya Sutiyoso, Tiang Monorel Tak Lagi Jadi Besi Tua Mangkrak

Megapolitan
6 hari lalu

Selain Rasuna Said, Tiang Monorel Mangkrak di Senayan juga bakal Dibongkar

Megapolitan
6 hari lalu

Tiang Monorel di Rasuna Said Jaksel Resmi Dibongkar, Disaksikan Pramono dan Sutiyoso

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal