Bacaleg Perindo Annisaa Bagikan KTA Berasuransi dan Gelar Cek Kesehatan Gratis di Beji Depok

Muhammad Refi Sandi
Bacaleg Partai Perindo DPRD Kota Depok Dapil II Beji, Cinere, Limo, Annisaa menyosialisasikan dan membagikan KTA berasuransi. (Foto MPI).

Sementara itu, Bacaleg Partai Perindo DPRD Provinsi Jawa Barat Dapil 8 Depok-Bekasi, Boby Uktolseja  mengatakan bahwa pengecekan kesehatan untuk meningkatkan kepedulian masyarakat. Menurutnya kesehatan penting untuk menunjang perekonomian dan pendidikan ke depannya.

"Pertama harapannya adalah untuk masyarakat tetap mawas diri terhadap masalah kesehatan. Karena kesehatan juga menunjang untuk perekonomian dan pendidikan. Karena tujuan dari Perindo jelas untuk kesejahteraan masyarakat," ucap Boby.

Lebih lanjut, Boby menegaskan bahwa pengecekan kesehatan masyarakat bentuk aksi nyata Partai Perindo besutan Ketum Hary Tanoesoedibjo kepada masyarakat.

"Benar sekali bentuk aksi nyata dari Partai Perindo. Kita akan melakukan hal serupa secara bertahap karena terkait kesehatan modal utama dan penting," tuturnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Hujan Deras Bikin Kawasan GDC Depok Tergenang hingga Macet Parah

Megapolitan
5 hari lalu

Oknum TNI AL dan 5 Warga Sipil Ditetapkan Tersangka Kasus Penganiayaan di Depok

Nasional
6 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Sekber GKSR Partai Non-Parlemen: Upaya Konsolidasi Lebih Intens

Nasional
6 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Kantor DPP Hanura, Harap Sinergi Politik Terus Terjaga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal