Banjir Jakarta gegara Hujan Deras Meluas, 12 RT dan 17 Jalan Tergenang

Riyan Rizki Roshali
Danandaya Arya Putra
Banjir merendam Jalan Daan Mogot, Jakbar, Kamis (22/1/2026). (Foto: Istimewa)

Berikut 12 RT dan 17 Ruas Jalan Jakarta yang tergenang:

Jakarta Barat 6 RT: 

Kelurahan Kapuk: 1 RT
Ketinggian: 30 cm
Penyebab: Curah Hujan Tinggi

Kelurahan Kedaung Kali Angke: 8 RT
Ketinggian: 45-50 cm
Penyebab: Curah Hujan Tinggi

Kelurahan Rawa Buaya: 3 RT
Ketinggian: 30 cm
Penyebab: Curah Hujan Tinggi

Ruas jalan yang tergenang:

1. Jalan Gaya Motor Raya, Kel. Sungai Bambu, Jakarta Utara. Ketinggian: 30 cm.
2. Jalan Gaya Motor 1, Kel. Sungai Bambu, Jakarta Utara. Ketinggian: 30 cm.
3. Jalan Gaya Motor 2, Kel. Sungai Bambu, Jakarta Utara. Ketinggian: 50 cm.
4. Jalan Gaya Motor 3, Kel. Sungai Bambu, Jakarta Utara. Ketinggian: 10 cm.
5. Jl. Srengseng Raya, Kel. Srengseng, Jakarta Barat. Ketinggian: 20 cm.
6. Jl. Daan Mogot KM 13 (Seberang Victoria / Pabrik Gelas ), Kel. Cengkareng Timur, Jakarta Barat. Ketinggian: 25 cm.
7. Jl. Fly Over Pesing, Kel. Kedaung Kali Angke, Jakarta Barat. Ketinggian: 10 cm
8. Jl Pulo Raya IV RT 6 RW 1 (Akses Jalan), Kel. Petogogan, Jakarta Selatan. Ketinggian: 10 cm.
9. Jl. Pertenakan 2 RT.06 RW 07 , Kel. Kapuk, Jakarta Barat. Ketinggian: 20 cm.
10. Jl. Gotong Royong RT.06 RW 08, Kel. Kapuk, Jakarta Barat. Ketinggian: 20 cm.
11. Jl Pondok Karya Komplek RT 01 RW 4, Kel. Pela Mampang, Jakarta Selatan. Ketinggian: 50 cm.
12. Jl. Kemang Utara IX Rt 004/04, Kel. Bangka, Jakarta Selatan. Ketinggian: 20 cm.
13. Jl. Taruna Pahlawan Revolusi (Titik Kenal SMPN 117), Kel. Pondok Bambu, Jakarta Timur. Ketinggian: 10 cm.
14. Jl Percetakan Negara II RT 12/RW 06, Kel. Johar Baru Jakarta Pusat. Ketinggian: 20 cm.
15. Jl. Manyar 1 RT.01/011 , Kel. Tegal Alur, Jakarta Barat. Ketinggian: 20 cm.
16. Jl. Kapuk Bongkaran RT.022 RW 012 , Kel. Kapuk, Jakarta Barat. Ketinggian: 35 cm.
17. Jl. Jati Padang Baru RT 013 RW 006, Kel. Jati Padang Jakarta Selatan. Ketinggian: 10 cm.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Megapolitan
4 jam lalu

Banjir Jabodetabek, Jalan DI Panjaitan Jaktim Tergenang Air hingga 50 Cm

Megapolitan
5 jam lalu

Banjir Jabodetabek, 9 Titik di Jakarta Terendam Pagi Ini

Megapolitan
6 jam lalu

Banjir Rendam Jabodetabek, Jalan Daan Mogot Jakbar Macet Imbas Genangan Air

Megapolitan
6 jam lalu

Banjir Jabodetabek, Jalan Raya Srengseng Jakbar Terendam Air

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal