Diduga Lecehkan 4 Murid, Guru Pramuka di Bekasi Dilaporkan ke Polisi

Jonathan Simanjuntak
Ilustrasi pencabulan (Foto: Ilustrasi/Ist)

BEKASI, iNews.id - Guru pembina pramuka di salah satu SMP Negeri Jatiasih, Kota Bekasi dilaporkan ke polisi atas dugaan pelecehan seksual ke muridnya. Diduga terdapat 4 murid yang menjadi korban.

Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota AKBP Erna Ruswing Andari mengatakan, pelecehan itu terjadi di tengah kegiatan ekstrakurikuler pramuka. Korban dilecehkan dengan diraba-raba tubuhnya.

"Penyidik sudah mendatangi sekolahnya. Kepala sekolah, wakil kepala sekolah, dan juga anaknya baru kita wawancara awal dan melakukan klarifikasi untuk kejadian," kata Erna saat dikonfirmasi, Jumat (9/2/2024).

Erna belum merinci motif yang melatarbelakangi perbuatan pelaku. Saat ini pihaknya masih berupaya mengundang terduga pelaku dan keluarga korban sebelum menahan terlapor.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
5 jam lalu

Ngeri! Nasabah Bank Dibacok Perampok di Bekasi, Uang Rp450 Juta Nyaris Raib!

Nasional
9 jam lalu

Berkas Dilimpahkan, Nadiem Makarim Salam Hormat ke Guru di Hari Pahlawan

Nasional
1 hari lalu

Prabowo Minta Karang Taruna-Pramuka Aktif Lagi usai Ledakan di SMAN 72 Jakarta

Buletin
5 hari lalu

Bantah Disebut Tampar Murid, Guru di Subang: Kami Hanya Mendidik Anak Ini Sering Melanggar

Internasional
11 hari lalu

Raja Charles Copot Gelar dan Usir Pangeran Andrew dari Kediaman Kerajaan Inggris

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal