Dua kecelakaan yang melibatkan truk terjadi di tol dalam kota Jakarta, Minggu (12/9/2021) dini hari. Salah satunya menimbulkan korban jiwa. (Foto: Instagram @TMCPoldaMetro)
Kecelakaan kedua terjadi pada pukul 05.33 WIB. Satu truk dan minibus terlibat kecelakaan di KM 16 Tol Jelambar arah Pluit.