Slamet menjelaskan imam besar FPI itu sedang berisitrahat total. Bahkan Habib Rizieq enggan menerima tamu untuk membesuk, termasuk pengurus FPI ataupun PA 212.
“Beliau saat ini menolak semua tamu membesuk, termasuk pengurus DPP FPI sekali pun. sejak awal kami hanya tahu istirahat total di suatu tempat dan tidak boleh ada yang ganggu. Termasuk Pengurus FPI dan PA 212 pun tidak diizinkan bertemu,” ujarnya.