QRIS atau Quick Response Code Indonesian Standard merupakan standar kode QR Nasional yang berfungsi memfasilitasi pembayaran kode QR di Indonesia. QRIS (dibaca Kris) adalah penyatuan dari berbagai macam QR dari sejumlah Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) yang menggunakan QR Code.
“Dengan adanya QRIS Jakpreneur, kami dapat memonitor perkembangan UMKM binaan, baik per event maupun jangka panjang. Sehingga, dapat membuat kebijakan yang tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan UMKM,” ujar Ratu.