HUT Kemerdekaan ke-76 RI, Anies: Giliran Kita Gelar Keadilan Sosial

Dominique Hilvy Febriani
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menegaskan penerus bangsa Indonesia wajib mengupayakan kesejahteraan sosial. (Foto: Instagram @aniesbaswedan)

Anies berpesan kepada generasi penerus bangsa untuk senantiasa bercermin memandang sejarah dan mengapresiasi perjalanan panjang para pejuang yang telah membawa kita kepada keadaan sekarang.

“Perjalanan tahunan yang dilewati oleh para pejuang para perintis kemerdekaan, bukan satu orang, bukan dua orang tapi ratusan, ribuan perintis kemerdekaan. Mereka melewati masa itu, melewati hari-hari, minggu-minggu, bulan-bulan, tahun-tahun dengan tantangan yang nyata, lawan mereka adalah kolonial Belanda yang mereka hadapi tiap hari, lawannya kukuh, kuat, dan mereka harus berhadapan terus menerus,” ucapnya.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
23 jam lalu

Gerakan Rakyat Dukung Anies Jadi Presiden, Demokrat: Apa Partainya Lolos Verifikasi?

Nasional
2 hari lalu

Gerakan Rakyat Deklarasi Jadi Parpol, Dukung Anies Jadi Presiden

Megapolitan
2 hari lalu

Update Banjir di Jakarta: 37 RT dan 12 Ruas Jalan Masih Tergenang

Megapolitan
2 hari lalu

Banjir di Jakarta Belum Surut, 45 RT dan 21 Ruas Jalan Masih Tergenang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal