Kabur usai Rampok Penumpang, Sopir Angkot Ditangkap di Pom Bensin Cengkareng

Dimas Choirul
Sopir angkot 06 jurusan Kota-Kamal yang merampok penumpang perempuan ditahan di Mako Polsek Kembangan, Jakarta Barat. (Foto: Dimas Choirul).

Menurutnya, pelaku kemudian membawa korban ke tempat sepi. Saat itu, kata dia korban ketakutan kalu menengok ke arah jendela mobil dan berteriak minta tolong.

"Tersangka kemudian mengambil kunci roda langsung memukul sebanyak tiga kali ke arah kepala belakang korban hingga berdarah. Setelah itu tersangka langsung merampas handphone (HP) milik korban," katanya.

Dia menyampaikan, teriakan korban terdengar oleh sekuriti yang berada di sekitar lokasi kemudian mencoba mengejar sumber suara. Korban, lanjut dia tiba-tiba melompat ke luar dari jendela mobil.  

Sementara, sopir angkot melarikan diri dengan memacu laju mobil hingga terbalik di dekat pintu Tol Kapuk. Korban kemudian melaporkan ke polisi. 

Dia mengungkapkan, setelah mendapatkan laporan, petugas langsung menyelidiki hingga berhasil menangkap IS. Selain menangkap IS, polisi juga menyita kunci roda mobil yang digunakan IS saat memukul korban dan HP milik korban.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Mobil
17 hari lalu

Setelah TransJakarta, Pemerintah Dorong Angkot Pakai Kendaraan Listrik

Megapolitan
18 hari lalu

Kebakaran Angkot JakLingko di Jatinegara, Diduga Imbas Korsleting Listrik

Nasional
2 bulan lalu

Pilu! 2 Korban Tewas Kebakaran di Kalideres Terjebak Terali Besi Jendela

Megapolitan
2 bulan lalu

Kebakaran Rumah Kalideres Jakbar, 2 Orang Tewas

Megapolitan
3 bulan lalu

Kebakaran di Kalideres Hanguskan 2 Rumah, Remaja 18 Tahun Tewas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal