Kades Segarajaya Diperiksa terkait Pagar Laut Bekasi, Klaim Tak Terlibat Pemalsuan SHM

riana rizkia
Kades Segarajaya Abdul Rosyid di Bareskrim Polri, Jakarta, Kamis (20/2/2025). (Foto: Riana Rizkia)

"Nanti kami sampaikan di kepolisian, nanti pihak penyidik yang menganalisis dulu baru nanti kita tunggu dari pihak Bareskrim Polri," kata dia.

Sebelumnya, Direktur Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri Brigjen Djuhandani Rahardjo Puro mengungkapkan modus berbeda pada kasus pagar laut Bekasi dan Tangerang. Pada kasus pagar laut Bekasi, modus yang dilakukan yakni memalsukan sertifikat atas nama pemegang yang sah diubah menjadi nama pemegang hak yang baru.

"Yang tidak sah berikut perubahan data luasan dan lokasi objek sertifikat," kata Djuhandani, Jumat (14/2/2025).

Sedangkan pada kasus pagar laut Tangerang, kata dia, modus yang dilakukan yakni pemalsuan dokumen sebelum atau saat proses penerbitan sertifikat.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
17 jam lalu

Detik-Detik Banjir Bandang Terjang Brebes, 3 Warga Tewas Terseret Derasnya Arus

Nasional
2 hari lalu

Bupati Ponorogo Ditetapkan Tersangka KPK bersama 3 Orang Lain, Ini Identitasnya

Nasional
2 hari lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
2 hari lalu

Jadi Tersangka KPK, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjerat 3 Klaster Kasus Korupsi

Nasional
2 hari lalu

Blak-blakan! Jaksa Agung ST Burhanuddin akan Kembali Bongkar Megakorupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal